Dalam rangka memperingati Hari Pangan Sedunia yang diprakarsai oleh Departemen Pertanian Republik
Adapun produk-produk yang dipamerkan adalah sebagai berikut:
- Program dan pengelolaan serta pengembangan dunia pertanian, kehutanan, kelautan dan perikanan.
- Inovasi produk jasa pertanian, kehutanan, kelautan dan perikanan yang memaksimalkan sumber daya alam.
- Komoditas pertanian, kehutanan, perikanan dan kelautan.
- Teknologi peralatan mesin pertanian, kehutanan, kelautan dan perikanan.
- Brand image perusahaan merek produk barang dan jasa yang dihasilkan oleh perusahaan agribisnis.
- Agro produk.
Dalam kegiatan International Food Expo 2008 partisipasi dari beberapa Departemen dan instansi pemerintah Provinsi dan Kabupaten /Kota, Pelaku usaha agribisnis dan agroindustri, BUMN dan BUMD, Asosiasi, Koperasi , Perwakilan Dagang Asing dan sebagainya. Diharapkan keseluruhannya dapat berpartisipasi aktif didalam mempromosikan produk-produk unggulan Indonesia baik dibidang Pertanian, Kehutanan, Kelautan dan Perikanan sehingga nantinya event internasional ini menjadi suatu momen terpenting didalam negeri untuk lebih dikenal di pasar internasional dalam meningkatkan akses pasar.
0 komentar:
Posting Komentar